Resep Cheesy Tater Tots with breadcrumbs oleh Ekitchen
Berikut ini adalah resep memasak Cheesy Tater Tots with breadcrumbs. Resep Cheesy Tater Tots with breadcrumbs yang dibuat oleh Ekitchen bisa disajikan 4 porsi.
Resep Cheesy Tater Tots with breadcrumbs
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 2 buah Kentang
- secukupnya Olive oil
- Bahan campuran kentang
- 1 buah Telur
- 2 sdm Tepung Terigu
- 1/2 sdt Merica
- 1 sdt garam
- 50 gr keju cheddar, diparut
- bahan pelapis
- 100 gr tepung panir
- 20 gr keju cheddar, diparut
- 1/2 sdt bawang putih bubuk
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt merica
Langkah
bersihkan kentang tanpa dikupas kulitnya, lalu panggang di oven (sy pakai oven tangkring) dengan api kecil selama 15 menit. di menit ke-10 angkat dan tambahkan olive oil sedikit di permukaan masing2 kentang. masukan lagi selama 5 menit.
parut kentang (sy tidak kupas kulitnya) lalu sisihkan.
Campurkan kentang dengan semua bahan campuran kentang. Aduk rata.
bahan pelapis: campurkan semua bahan pelapis jadi 1
Bulat-bulatkan sesuai selera lalu gulirkan di bahan pelapis dan goreng di minyak panas dengan api sedang. jangan lupa untuk membalikan adonan ketika agak kecokelatan.
Tiriskan minyak di kertas tissue dapur dan sajikan.
Itulah tadi Resep Cheesy Tater Tots with breadcrumbs, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cheesy Tater Tots with breadcrumbs diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheesy Tater Tots with breadcrumbs Karya Ekitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cheesy Tater Tots with breadcrumbs Karya Ekitchen dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/01/resep-cheesy-tater-tots-with.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.