Resep Mi kuning goreng oleh Dyna Fransisca
Dibawah ini adalah cara membuat Mi kuning goreng. Resep Mi kuning goreng yang dibuat oleh Dyna Fransisca cukup untuk 1 porsi.
Resep Mi kuning goreng
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 bungkus mi kuning / mi burung dara
- 2 btr telur
- 1/2 bh wortel
- 1/4 bh kol
- 1 bh sosis
- 3 bh bawang merah
- 5 bh bawang putih
- secukupnya merica
- secukupnya garam
- secukupnya kecap manis
- secukupnya saos sambal
- secukupnya saos tomat
Langkah
-
Rebus mie kemudian tiriskan
-
Iris bawang merah, bawang putih, sosis, kol, dan wortel
-
Ongseng telur dan buat 1 buah telur mata sapi
-
Tumis bumbu yg sudah diiris tadi
-
Masukan mi yg sudah ditiriskan ke tumisan bumbu yg sudah diris tadi
-
Tambahkan telur ongseng
-
Masukan merica garam saos tomat saus sambal dan kecap
-
Rasa / cicipi masakannya.. tambahkan telur bulat..
-
Dan jadiiiiii...
Demikianlah tadi Resep Mi kuning goreng, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mi kuning goreng diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mi kuning goreng Kiriman dari Dyna Fransisca diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mi kuning goreng Kiriman dari Dyna Fransisca dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/01/resep-mi-kuning-goreng-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.