Resep Donat - Killer Soft Bread - Elnesta

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Donat - Killer Soft Bread - Elnesta
  • Resep Donat - Killer Soft Bread oleh Elnesta

    Dibawah ini adalah resep memasak Donat - Killer Soft Bread. Resep Donat - Killer Soft Bread yang dishare oleh Elnesta bisa jadi 9 buah.



    gambar untuk resep makanan Donat - Killer Soft Bread


    Resep Donat - Killer Soft Bread


    Porsi: 9 buah

    Bahan-bahan

    1. 130 gr tepung terigu protein tinggi
    2. 10 gr susu bubuk
    3. 22 gram gula pasir
    4. 3 gram ragi instan
    5. 90 ml (1 kuning telur + 5 ml whip cream cair + susu cair)
    6. 1/8 teaspoon vanilla paste
    7. 15 gram butter
    8. 1/8 teaspoon garam

    Langkah

    1. Siapkan bahan untuk adonan donat

    2. Campur semua bahan jadi satu kecuali butter dan garam

    3. Uleni dengan mixer atau tangan sampai tercampur rata,lalu masukkan butter dan garam. Lanjut ulen adonan hingga kalis

    4. Setelah kalis,saya bagi adonan menjadi @30 gram,bulatkan,tutup dengan plastik wrap,lanjutkan ke tahap proofing sampai mengembang

    5. Setelah adonan mengembang,lubangi adonan(sebagian adonan saya lobangi sebagian tdk),goreng donat (sy pake minyak padat) dengan api kecil sampai matang

    6. Setelah matang,donat bisa dikasih topping sesuai selera ?? ??




    Itulah Resep Donat - Killer Soft Bread, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Donat - Killer Soft Bread diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat - Killer Soft Bread - Elnesta diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Donat - Killer Soft Bread - Elnesta dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/02/resep-donat-killer-soft-bread-elnesta.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.