Resep Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th) oleh Meiliani
Berikut ini adalah cara memasak Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th). Resep Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th) yang dishare oleh Meiliani bisa jadi .
Resep Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th)
Porsi:
Bahan-bahan
- 2-4 btg wortel kecil/baby carrot
- 1/2 mangkok kecil nasi
- secukupnya kaldu ayam kampung
- 1-2 siung bawang merah
- mentega
Cara Membuat
-
Cuci bersih wortel (tdk perlu dikupas, krn wortel kecil lbh manis drpd yg besar), cincang/potong2 sesuai selera, sisihkan
-
Siapkan nasi di mangkuk tahan panas kemudian beri air kaldu sampai nasi benar2 terendam (apabila ingin dijadikan bubur airnya bisa lbh banyak), lalu kukus/tim di dandang sekitar 15 menit
-
Iris2 bawang merah lalu tumis dengan mentega hingga harum, lalu masukkan irisan wortel tadi, tumis hingga wortel setengah matang
-
Setelah itu siramkan tumisan bawang & wortel tadi ke atas bubur tim/nasi tim, sambil diaduk2 & kukus kembali sebentar agar tercampur
-
Setelah matang, bisa langsung disajikan
Itulah tadi Resep Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th), Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th) By Meiliani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bubur Tim/Nasi Tim Wortel Praktis (Mpasi 1 th) By Meiliani dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/03/resep-bubur-timnasi-tim-wortel-praktis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.