Resep Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam oleh Mrs Duki
Berikut ini adalah resep masakan Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam. Resep Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam yang ditulis Mrs Duki bisa jadi 8-Jun.
Resep Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam
Porsi: 8-Jun
Bahan-bahan
- 500 gram gori
- 500 ml santan kental (saya pakainya santan kara 3 pack)
- 750 ml air
- Secukupnya ceker ayam, atau tetelan, atau tulang iga sapi untuk menambah nikmat
- Sedikit kacang panjang
- Bumbu:
- 10 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 7 butir kemiri
- 2 sendok teh ketumbar
- 3 ruas lengkuas
- 2 lembar daun salam
- Secukupnya gula jawa, gula pasir, dan garam,penyedap rasa
Langkah
Rebus gori kurang lebih 20 menit agar getahnya hilang (tiriskan)
Haluskan bumbu2, kecuali lengkuas dan daun salam (untuk lengkuas cukup digeprek saja)
Didihkan air,setelah mendidih masukkan bumbu halus,lengkuas,dan daun salam.Tunggu sampai berbau harum.
Masukkan Ceker ayam, Gori yang sdah direbus dan ditiriskan tadi.serta kacang panjang
Tunggu sampai air sedikit menyusut
Setelah air menyusut,tambahkan santan sedikit demi sedikit.Tambahkan sisiran gula merah secukupnya (kalau saya 2 keping,krn tdk bgtu suka manis), garam, dan penyedap rasa.
Tunggu sampai sayur mendidih.Koreksi rasa. Sayur gori dan ceker ayam siap dihidangkan.
Selamat mencoba...????
Demikianlah tadi Resep Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam - Mrs Duki diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Gori /Nangka muda + Ceker ayam - Mrs Duki dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/03/resep-sayur-gori-nangka-muda-ceker-ayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.