Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda Kiriman dari IRa Setyanii

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda Kiriman dari IRa Setyanii
  • Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda oleh IRa Setyanii

    Berikut ini adalah resep memasak Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda. Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda yang dibuat oleh IRa Setyanii bisa disajikan .



    gambar untuk resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda


    Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 15 potong ceker ayam
    2. 6 siung bawang merah
    3. 4 siung bawang putih
    4. 2 butir kemiri
    5. 20 buah cabe setan bisa ditambah atau dikurangi sesuai selera
    6. 5 buah cabe merah keriting
    7. sedikit penyedap rasa
    8. secukupnya Gula, Garam, dan Kecap manis
    9. secukupnya minyak

    Langkah

    1. Rebus ceker ayam sampai benar2 matang atau sampai empuk Sekitar satu jam

    2. Haluskan cabe mercon, bawang merah, bawang putih dan kemiri. (lbh gmpang haluskan cabenya trlbh dahulu)

    3. Panaskan minyak dan mentega, tumis bumbu halus sampai harum, lalu masukan ceker ayam Yang sudah direbus dan beri air

    4. Tambahkan Gula, kecap manis secukupnya. (disarankan memasaknya lama agar bumbu benar2 menyerap kedalam ceker sampai cekernya empuk sekali)

    5. Ceker mercon siap dihidangkan.




    Itulah tadi Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda Kiriman dari IRa Setyanii diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ceker mercon pedas ala aku dan Bunda Kiriman dari IRa Setyanii dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/04/resep-ceker-mercon-pedas-ala-aku-dan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.