Resep Chicken Wings kinclong oleh nangfanny
Inilah cara memasak Chicken Wings kinclong. Resep Chicken Wings kinclong yang dibuat oleh nangfanny cukup untuk 8 potong.
Resep Chicken Wings kinclong
Porsi: 8 potong
Bahan-bahan
- 8 potong sayap ayam. Boleh dibelah 2, boleh utuh
- 4 siung Bawang putih
- 1 ruas jahe
- 4 sendok makan saus tomat
- 4 sendok makan saus cabai
- 4 sendok makan madu
- 1 sendok makan saus tiram
- 1 sendok makan minyak wijen
- secukupnya Lada bubuk
- secukupnya Garam
- secukupnya Gula
- 100 ml air
Langkah
Haluskan bawang putih dan jahe.
Cuci bersih ayam, kemudian masukkan bumbu halus, saus tomat, saus cabai, madu, lada bubuk, minyak wijen, saus tiram, garam dan gula. Aduk rata dan taruh di kulkas selama kurang lebih 3 jam.
Masukkan ayam yang sudah dimarinasi ke dalam wajan kemudian tambahkan air dan masak dengan api sedang.
Masak terus ayam sampai kuah menjadi karamel. Aduk rata ayam setelah itu tiriskan.
Sampai dengan tahap ini, ayam sudah bisa langsung disantap. Namun, bisa juga digoreng lagi atau dioven dengan suhu 200 derajat selama 10 menit :)
Itulah tadi Resep Chicken Wings kinclong, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Chicken Wings kinclong diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chicken Wings kinclong Kiriman dari nangfanny diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chicken Wings kinclong Kiriman dari nangfanny dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/04/resep-chicken-wings-kinclong-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.