Resep Pizza T murmer?????? Karya Elferdian

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza T murmer?????? Karya Elferdian
  • Resep Pizza T murmer?????? oleh Elferdian

    Berikut ini adalah cara membuat Pizza T murmer??????. Resep Pizza T murmer?????? yang ditulis Elferdian bisa menjadi 5 porsi.



    bahan dan cara membuat Pizza T murmer??????


    Resep Pizza T murmer??????


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. #adonanroti
    2. 250 gr tepung segitigabiru
    3. 1 (1/2 sdm) fermipan
    4. 2 sdm margarin
    5. 1 saset energen
    6. 1 smd gula pasir
    7. 200 ml air hangat
    8. #topping
    9. 250 gr galantin sapi
    10. 1 buah tomat ijo
    11. 1 buah tomat merah sayur
    12. 100 gr keju mozarela
    13. 3 biji cabe rawit merah
    14. 2 siung bawang putih
    15. 1 bawang bombai
    16. secukupnya lada bubuk.garam.masko.air
    17. 1/2 sdm kecap manis
    18. 3 sdm saus sambal
    19. 1 sdm saus tiram

    Langkah

    1. Buat adonan roti terlebih dahulu campur semua bahan jadi satu tuang sedikit demi sedikit air hangat aduk" sampai kalis tidak terlalu lengket. jika terlalu lengket tambah tepung sedikit. Jika udah oke tutup adonan dengan kain basah. Selama 15 menit sampai adonan mengembang.

    2. Sambil menungu adonan roti kita bikin topingnya potong tomat ijo,merah, galantin sesuai selera cincang bawang putih dan cabe potong kasar bawang bombai. Panaskan minyak goreng masukan galantin osreng sisihkan dipinggir wajan kemudian bawang putih dan bambo ongsreng sampai harum tambah kan sedikit air giliran semua saus masuk, lada bubuk.masko.garam secukupnya.aduk" sampai air surut lalu masukan tomat dan cabe aduk sebentar. Cek rasa. Matikan kompor

    3. Setelah adonan mengembang bentuk adonan menjadi bulat lebih mudah menggunakan bantuan botol beling agar ketebalan merata. Setelah itu tusuk" mengunakan garpu pada bagian atas adonan tata toping diatas sesuai selera pada bagian paling atas toping tabur dengan mozarela parut lembut agar mudah meleleh. Panggang diatas teflon dengan api paling kecil sering cek bagian bawah roti pastikan tidak gosong dan matang merata.

    4. Sajikan selagi hangat dengan mayones. Mudah, hemat dan nikmat selamat mencoba.




    Demikianlah tadi Resep Pizza T murmer??????, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Pizza T murmer?????? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza T murmer?????? Karya Elferdian diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pizza T murmer?????? Karya Elferdian dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/04/resep-pizza-t-murmer-karya-elferdian.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.