Resep Semur jengkol manisa dan telur oleh Kumila_Abila
Inilah resep Semur jengkol manisa dan telur. Resep Semur jengkol manisa dan telur yang dibuat oleh Kumila_Abila cukup untuk .
Resep Semur jengkol manisa dan telur
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 ons jengkol
- 2 buah manisa
- 3 butir telur (kocok halus dan rebus)
- 4 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 5 cabe rawit
- 1 batang serai
- 4 lembar daun jeruk
- Garam
- Gula pasir
- Minyak untuk menumis
- Lada
- Merica
- Kecap manis
- Air
Langkah
-
Rebus jengkol hingga lunak kurleb 45 menit, geprek jengkol. Iris manisa dan rebusan telur kocok
-
Haluskan bumbu (bawang putih, bawang merah, cabe rawit, lada, merica) dan geprek serainya
-
Tumis bumbu halusnya, masukkan serai dan daun jeruk hingga harum
-
Masukkan jengkol dan tumis, masukkan manisa dan tumis
-
Tambahkan air, masak hingga manisa lunak. Masukkan telur, tambahkan garam, gula dan kecap
-
Masak hingga bumbu meresap. Sajikan
Itulah tadi Resep Semur jengkol manisa dan telur, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Semur jengkol manisa dan telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semur jengkol manisa dan telur By Kumila_Abila diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Semur jengkol manisa dan telur By Kumila_Abila dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/05/resep-semur-jengkol-manisa-dan-telur-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.