Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue) Dari khusnul mutmainah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue) Dari khusnul mutmainah
  • Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue) oleh khusnul mutmainah

    Dibawah ini adalah resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue). Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue) yang dibuat oleh khusnul mutmainah bisa jadi .



    resep makanan Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue)


    Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 papan tempe uk besar (dipotong korek api/dadu sesuai selera)
    2. 5 bh cabe merah (iris serong)
    3. 10 bh cabe rawit (iris serong)
    4. 2 siung bawang putih (di cincang)
    5. 2 siung bawang merah (iris tipis)
    6. 1/2 bh tomat (iris halus)
    7. 3 sdm (kecap manis)
    8. 1/2 sdt gula pasir
    9. secukupnya lada bubuk & garam
    10. minyak goreng
    11. segenggam kacang tanah (di goreng)

    Langkah

    1. Panaskan minyak goreng

    2. Kemudian goreng tempe hingga kering (lakukan smp habis)

    3. Tumis semua bumbu hingga matang dan harum

    4. Tambahkan sedikit air, aduk2 hingga airnya agak surut

    5. Kemudian tambahkan garam, lada, gula dan kecap manis.

    6. Masukkan tempe dan kacang tanah aduk2 hingga rata dan airnya tidak ada

    7. Lakukn koreksi rasa (jika dirasa krg kecap manisnya bisa ditambah yaa)

    8. Jika sudah pas angkat sajikan ????




    Demikianlah Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue), Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue) Dari khusnul mutmainah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Orek Tempe Pedes Manis (Ala Gue) Dari khusnul mutmainah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/06/resep-orek-tempe-pedes-manis-ala-gue.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.