Resep Resep kulit risol By pipitiku

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Resep kulit risol By pipitiku
  • Resep Resep kulit risol oleh pipitiku

    Inilah resep Resep kulit risol. Resep Resep kulit risol yang ditulis pipitiku bisa jadi 11 lembar.



    gambar untuk resep Resep kulit risol


    Resep Resep kulit risol


    Porsi: 11 lembar

    Bahan-bahan

    1. 100 gram tepung terigu protein tinggi,misalnya cakra(NO SUBTITE)
    2. 300 ml susu cair
    3. 1/2 sdt kaldu bubuk
    4. 2 sdm minyak goreng
    5. 1 butir telur

    Langkah

    1. Campur semua bahan,aduk menggunakan wisk hingga rata dan licin,saring bila diperlukan

    2. Panaskan wajan teflon dengan api kecil,lalu tuang satu sendok sayur,ratakan dengan memiringkan teflon sampai adonan menutupi permukaan.

    3. Panggang dengan api kecil sampai set,jangan sampai kering karena akan patah kala dilipat

    4. Silakan kreasikan dengan isian yang anda sukai




    Demikianlah tadi Resep Resep kulit risol, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Resep kulit risol diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Resep kulit risol By pipitiku diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Resep kulit risol By pipitiku dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/07/resep-resep-kulit-risol-by-pipitiku.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.