Resep Lodeh campur oleh Kim Ie
Dibawah ini adalah cara membuat Lodeh campur. Resep Lodeh campur yang dishare oleh Kim Ie cukup untuk .
Resep Lodeh campur
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram daging tetelan (sedikit lemak)
- 1,5 liter air
- 1 bh labu siam
- 1/2 batang wortel
- 100 gram buncis
- 1/2 papan tempe
- Cabe merah 2 dan hijau 2
- Cabe rawit (jmlh selera)
- 4-5 lmbr Daun salam
- 1 jari Lengkuas geprek
- 1 bh Gula jawa
- Garam
- Kaldu jamur
- Gula
- Santan kental (1 kelapa)
- Bumbu halus :
- 8-10 siung bawang merah
- 6 siung bawang putih
- 2 bh kemiri
- 1 cm kencur
- 1/2 sdt ketumbar
Langkah
Potong kecil dan masak tetelan sampe empuk dgn air 1,5 liter (sy presto dgn air 1 liter)
Blender halus bumbu, tumis sebentar sisihkn. Potong" semua sayuran.
Setelah air rebusan air berkurang tetelan agak empuk masukkn tumisan bumbu salam dan lengkuas masak sampe mendidih.
Masukkan labu disusul sayur lain masak sampe empuk masukkan santan kental. Beri bumbu cicipi dan koreksi rasa.
Siap disajikan??
Demikianlah Resep Lodeh campur, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lodeh campur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lodeh campur Karya Kim Ie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lodeh campur Karya Kim Ie dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/08/resep-lodeh-campur-karya-kim-ie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.