Resep Pangsit Amplop Tahu Karya chiril nisa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pangsit Amplop Tahu Karya chiril nisa
  • Resep Pangsit Amplop Tahu oleh chiril nisa

    Inilah cara memasak Pangsit Amplop Tahu. Resep Pangsit Amplop Tahu yang ditulis chiril nisa bisa jadi .



    resep Pangsit Amplop Tahu


    Resep Pangsit Amplop Tahu


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Kulit pangsit (beli jadi)
    2. 1 buah tahu putih
    3. Bumbu di iris :
    4. 4 siung bawang merah
    5. 2 siung bawang putih
    6. 3 siung cabe rawit
    7. Bahan:
    8. 1 butir telur ayam
    9. secukupnya Garam
    10. secukupnya Merica
    11. secukupnya Penyedap rasa

    Langkah

    1. Goreng tahu sebentar sambil di orak arik hingga berubah warna sedikit kecoklatan, lalu sisihkan.

    2. Tumis bumbu iris hingga sedikit kecoklatan.

    3. Masukan garam,penyedap rasa,merica.

    4. Lalu campur tahu yg sudah di orak arik.sampai bumbu iris tercampur rata dengan tahu. Setelah tercapur rata.. Sisih kan

    5. Kocok telur di wadah. Campurkan tahu yg sudah di tumis tadi. Aduk sampai tercampur rata.

    6. Siapkan kulit pangsit. Dan isi tahu tumis. Lipat pangsit menyerupai amplop (selera) ??

    7. Panas kan minyak di wajan. Goreng pangsit yg sudah di isi tahu. Goreng hingga kecoklatan. Tiriskan

    8. Pangsit amplop tahu siap di nikmati selagi hangat ????




    Demikianlah Resep Pangsit Amplop Tahu, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pangsit Amplop Tahu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pangsit Amplop Tahu Karya chiril nisa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pangsit Amplop Tahu Karya chiril nisa dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/09/resep-pangsit-amplop-tahu-karya-chiril.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.