Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna) - Bundanya Diniar Galih Thea

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna) - Bundanya Diniar Galih Thea
  • Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna) oleh Bundanya Diniar Galih Thea

    Inilah cara membuat Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna). Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna) yang ditulis Bundanya Diniar Galih Thea bisa disajikan .



    gambar untuk resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna)


    Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan Tepung :
    2. 250 gr tepung segitiga
    3. 1 sachet susu (me : dancow sachet 65 ml)
    4. 2 sdm maizena
    5. 1 sdt baking powder
    6. Bahan mixer :
    7. 6 butir telur
    8. 225 gr gula pasir
    9. 1 sdt ovalete/tbm
    10. 100 gr margarine (blue band cake & cookies) cairkan
    11. 150 ml santan + 5 d.pandan + 15 d.suji blender semua dan saring
    12. 1 sdt coklat bubuk
    13. secukupnya keju chedar parut (prochiz)
    14. 1 lbr baking paper / kertas roti
    15. Alumunium foil

    Langkah

    1. Ayak tepung dan tambahkan bahan2 lain yg ada di bahan tepung.

    2. Mix telur,gula pasir,ovalete 15 menit

    3. Setelah mengembang, masukan bahan tepung dan pewarna yg sudah dicampur santan. Kecepatan rendah yah

    4. Setelah semua sudah menyatu masukan margarin cair aduk dgn spatula.

    5. Sebelum memanggang panaskan oven 200 derajat api bawah saja selama 10 menit siapkan loyang olesi margarin dan tutup dgn baking paper/kertas roti dan utk bagian luar tutup dgn aluminium foil.

    6. Jangan lupa taburkan keju cheddar di atas adonan siap untuk di panggang, 60 menit (40 menit api bawah,20 menit api atas bawah) dgn suhu 150 derajat selsius. Cttn : saya pakai oven listrik cmos 19 lt yah.

    7. Setelah selesai, buka pintu oven sedikit saja, biarkan dlm oven 10 menit setelah itu baru dikeluarkan.

    8. Selesai




    Demikianlah Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna), Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna) - Bundanya Diniar Galih Thea diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pandan Marmer Cheese & Chocolate Cake (tanpa pewarna) - Bundanya Diniar Galih Thea dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/10/resep-pandan-marmer-cheese-chocolate.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.