Resep Pizza sosis keju teflon By Missyu Tanti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza sosis keju teflon By Missyu Tanti
  • Resep Pizza sosis keju teflon oleh Missyu Tanti

    Berikut ini resep cara membuat Pizza sosis keju teflon. Resep Pizza sosis keju teflon yang ditulis Missyu Tanti bisa menjadi .



    gambar untuk resep Pizza sosis keju teflon


    Resep Pizza sosis keju teflon


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr tepung terigu (segitiga biru)
    2. 1 btr kuning telur
    3. 1 sdm gula
    4. 1 sdm susu kental manis
    5. 1/2 sdt garam
    6. 1/2 sdt fernipan
    7. 1/2 sdt Merica (selera)
    8. secukupnya Air
    9. Untuk saos :
    10. 1 buah bawang Bombay
    11. 1 buah tomat merah (lembutkan)
    12. 2 sdm saos pedas
    13. Sosis
    14. Keju parut

    Langkah

    1. Campur semua bahan, kasih air sedikit demi sedikit sampe ulenan jadi Kalis, diamkan kurang lebih 1jam (tutup)

    2. Saos : tumis semua bahan kecuali keju,kasih air dikit hingga harum

    3. Olesi teflon dengan mentega n taburi tepung terigu secara merata (agar tidak lengket), masukkan adonan merata bentuk teflon, ratakan saos diatasnya adonan, taburi keju parut.

    4. Panggang dengan api kecil kurang lebih 25menit, tusuk dengan lidi untuk lihat sisi dalamnya apa sdh matang.

    5. Angkat dan sajikan selagi hangat.




    Demikianlah tadi Resep Pizza sosis keju teflon, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pizza sosis keju teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza sosis keju teflon By Missyu Tanti diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Pizza sosis keju teflon By Missyu Tanti dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2015/11/resep-pizza-sosis-keju-teflon-by-missyu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.