Resep Balado kangkung ati ampela oleh Gina Anggraeni
Berikut ini resep memasak Balado kangkung ati ampela. Resep Balado kangkung ati ampela yang ditulis Gina Anggraeni bisa menjadi 2-4 porsi.
Resep Balado kangkung ati ampela
Porsi: 2-4 porsi
Bahan-bahan
- 1/4 ati ampela
- 1/4 kentang
- 1 ikat kangkung
- 4 buah cabe merah
- 2 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- secukupnya Gula merah
- Garam dan penyedap rasa
Cara Membuat
- Cuci bersih ati ampela,kentang dan kangkung lalu potong" kangkung dan ati ampela sesuai selera
- Potong dadu kentang lalu panaskan minyak goreng setelah panas masukan kentang masak hingga setengah matang
- Tiriskan kentang lalu masukan ati ampela goreng hingga setengah matang juga lalu tiriskan
- Haluskan bumbu bawang putih&merah dan cabe merah
- Siapkan wajan dan minyak goreng sedikit lalu masukan bumbu yg sudah di haluskan beri sedikit air
- Masukan kangkung dan ati ampela dan kentang jika mau byk air bisa kasih air lg sesuai selera
- Beri penyedap rasa,garam,masako dan beri sedikit gula merah sesuai selera
- Masakan siap d sajikan
Demikianlah tadi Resep Balado kangkung ati ampela, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Balado kangkung ati ampela diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Balado kangkung ati ampela diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Balado kangkung ati ampela dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/01/resep-balado-kangkung-ati-ampela.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.