Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura) Oleh Noy Asmarayudha

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura) Oleh Noy Asmarayudha
  • Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura) oleh Noy Asmarayudha

    Berikut ini resep memasak Cager/Acar Ikan Cukil (Madura). Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura) yang dibuat oleh Noy Asmarayudha dapat disajikan .



    cara membuat Cager/Acar Ikan Cukil (Madura)


    Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 ekor Ikan Cukil/Belanak/Bandeng
    2. 3 butir Telur Rebus
    3. 1/4 Butir Kubis (sesuai selera, ga pake jg gpp)
    4. Bumbu :
    5. secukupnya Garam
    6. 6-7 siung Bawang Merah
    7. 1-2 siung Bawang Putih
    8. 1 ruas jari Jahe
    9. 1,5 ruas jari Kunyit
    10. 2 sdm Cuka
    11. 2 butir Kemiri
    12. Cabe Kecil (kalo suka)

    Langkah

    1. Bersihkan ikan (kalo ikannya kecil ga usah dipotong) + rebus telur (kali ini sy ga pake telur), lalu goreng jgn terlalu kering

    2. Haluskan bumbunya, kecuali cabe biarkan utuh

    3. Tumis bumbu sampai harum, lalu masukkan cuka sampai tercium aroma cukanya

    4. Tambahkan air secukupnya + garam + gula, aduk rata, tunggu sampai mendidih

    5. Masukkan kubis yg sdh dirajang/iris kasar + cabe, aduk rata

    6. Masukkan ikannya tunggu sampai mendidih




    Demikianlah Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura), Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura) Oleh Noy Asmarayudha diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cager/Acar Ikan Cukil (Madura) Oleh Noy Asmarayudha dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/01/resep-cageracar-ikan-cukil-madura-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.