Resep Soto Ayam Bening oleh Ranie Febrianti
Berikut ini adalah cara membuat Soto Ayam Bening. Resep Soto Ayam Bening yang dishare oleh Ranie Febrianti cukup untuk 4 porsi.
Resep Soto Ayam Bening
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 250 gram Ayam (potong dadu atau sesuai selera)
- 3 Lembar Daun salam
- 3 Lembar Daun jeruk
- 2 Batang Serai (memarkan)
- 1 cm Jahe (memarkan)
- 1 cm Lengkuas (memarkan)
- Bumbu Halus :
- 3 Siung Bawang putih
- 3 Siung Bawang merah
- 3 Butir Kemiri
- 1/2 sdt Lada
- Pelengkap :
- 1/2 buah Kol
- 1/2 ons Tauge
- 1 batang Seledri
- Sesuai selera Bawang goreng
Langkah
-
Cuci bersih daging ayam lalu rebus dengan 1 liter air sampai air berkurang sekitar 800 ml.
-
Tumis bumbu halus hingga harum lalu masukan ke dalam air rebusan ayam. Kemudian tambahkan daun jeruk, daun salam, serai, jahe, dan lengkuas hingga mendidih.
-
Sambil menunggu rebusan soto mendidih, siapkan kol dan tauge yang sudah dicuci bersih. Potong-potong sesuai selera lalu masukan ke dalam rebusan soto.
-
Tambahkan gula dan garam. Uji rasa. Setelah soto mendidih, sajikan bersama taburan bawang goreng dan irisan daun seledri.
Itulah Resep Soto Ayam Bening, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto Ayam Bening diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Ayam Bening Oleh Ranie Febrianti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Ayam Bening Oleh Ranie Febrianti dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/01/resep-soto-ayam-bening-oleh-ranie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.