Resep Puding Lembut Coklat Oreo Dari gaciela

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Lembut Coklat Oreo Dari gaciela
  • Resep Puding Lembut Coklat Oreo oleh gaciela

    Berikut ini adalah cara membuat Puding Lembut Coklat Oreo. Resep Puding Lembut Coklat Oreo yang ditulis gaciela bisa disajikan 20 porsi.



    gambar untuk resep makanan Puding Lembut Coklat Oreo


    Resep Puding Lembut Coklat Oreo


    Porsi: 20 porsi

    Bahan-bahan

    1. 800 ml susu cair cokelat (saya pakai Milo)
    2. 1/4 bks agar-agar bubuk
    3. 20 gram coklat bubuk
    4. 1/4 sdt garam
    5. 25 gram gula pasir
    6. 100 gram dark cooking chocolate, potong kecil-kecil
    7. 1 bks Oreo tanpa krim,haluskan
    8. 10 bh cherry merah,belah dua (optional)

    Langkah

    1. Aduk rata susu cair coklat,agar-agar,coklat bubuk,garam dan gula pasir. Lalu masak sampai mendidih.

    2. Setelah mendidih,matikan api lalu masukkan potongan dark cooking chocolate,aduk2 sampai dark cooking chocolate larut.

    3. Tuang puding ke cetakan (cetakan sesuai selera,bisa loyang besar/personal cup)

    4. Setelah uapnya hilang,masukkan ke kulkas,biarkan hingga mengeras.

    5. Untuk finishing,setelah mengeras berikan topping oreo yg sudah dihaluskan dan cherry.




    Itulah tadi Resep Puding Lembut Coklat Oreo, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding Lembut Coklat Oreo diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Lembut Coklat Oreo Dari gaciela diatas pada kategori resep berikut ini
           

    Anda sedang membaca Resep Puding Lembut Coklat Oreo Dari gaciela dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/02/resep-puding-lembut-coklat-oreo-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.