Resep Banana cake rasa spiku ?? oleh Dini Santi
Inilah resep Banana cake rasa spiku ??. Resep Banana cake rasa spiku ?? yang ditulis Dini Santi bisa disajikan .
Resep Banana cake rasa spiku ??
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 bh pisang kira2 400gr
- 150 gr gula pasir
- 250 gr margarin
- 120 ml susu cair
- 2 btr telur
- bahan kering :
- 350 gr tepung terigu
- 3 sdt bubuk kayu manis (spikulas)
- 1 sdt vanili
- 2 sdt baking powder
- 1/2 sdt garam
- 2 sdm gula palm (bisa diskip)
Cara Membuat
- Lelehkan margarin, masih diatas kompor masukkan gula pasir, aduk hingga larut
- Hancurkan pisang
- Masukkan margarin cair yg sdh dingin, aduk. Masukkan telur, aduk
- Masukkan susu.
- Campur bahan kering. Aduk rata
- Masukkan bahan kering ke bahan basah. Aduk.
- Masukkan dalam loyang yang sudah diolesi margarin dan taburan tepung. Hias dengan toping.
- Masukkan dalam oven yang sudah panas. Masak selama 30 menit. Tes tusuk. Jika tdk ada yg lengket, maka matang. Ini 40 menit agak gosong dikit??
- Keluarkan dari loyang. Potong dan sajikan.
Demikianlah tadi Resep Banana cake rasa spiku ??, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Banana cake rasa spiku ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Banana cake rasa spiku ?? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Banana cake rasa spiku ?? dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/03/resep-banana-cake-rasa-spiku.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.