Resep ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy) oleh Ade Candra Pusvita
Berikut ini resep masakan ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy). Resep ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy) yang ditulis Ade Candra Pusvita bisa menjadi .
Resep ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 potong Bawang Bombay
- 100 gr Tepung Sajiku Golden Crispy
- 2 butir Telur
- secukupnya Tepung Panir
- secukupnya Ladaku
- secukupnya Garam/Penyedap Rasa
- secukupnya Minyak (Untuk menggoreng)
Cara Membuat
- Potong bawang bombay berbentuk Cincin (Ring), sisihkan
- Siapkan 3 wadah untuk tepung. Wadah 1, tepung Sajiku. Wadah 2, tepung panir. Wadah 3, tepung panir lagi. (Tepung panir diletakkan berbeda agar tidak menggumpal setelah diberi telur.)
- Kocok telur, tambah sedikit garam/penyedap rasa dan lada sesuai selera.
- Gulungkan secara berkala: 1. Tepung Sajiku, 2. Telur Kocok, 3. Tepunf Panir, 4. Telur Kocok, 5. Tepung Panir
- Goreng dengan minyak secukupnya. Sajikan???
Demikianlah tadi Resep ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy), Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep ONION RINGS (Bawang Bombay Crispy) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/03/resep-onion-rings-bawang-bombay-crispy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.