Resep Puding brownies cheese cream - Saesariadita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding brownies cheese cream - Saesariadita
  • Resep Puding brownies cheese cream oleh Saesariadita

    Berikut ini cara membuat Puding brownies cheese cream. Resep Puding brownies cheese cream yang dibuat oleh Saesariadita bisa jadi .



    resep makanan Puding brownies cheese cream


    Resep Puding brownies cheese cream


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 lembar roti tawar tanpa pinggiran
    2. 250 cc susu uht coklat
    3. 250 cc susu uht full cream
    4. 2 sdm cheese cream
    5. 2 sdm gula
    6. 2 sdm coklat bubuk
    7. secukupnya Dark coklat
    8. 1 bungkus agar2 plain
    9. 1 buah kuning telur
    10. Topping :
    11. secukupnya Cherry

    Langkah

    1. Blender jadi satu semua bahan kecuali kuning telur dan agar2 sampai rata dan halus.

    2. Masukkan semua bahan yang telah di blender ke dalam panci masak dengan api kecil, tambahkan agar2, aduk2 hingga rata, masak sampai mendidih sambil diaduk2, kemudian masukkan telur, dan diaduk menjadi satu

    3. Siapkan wadah untuk cetakan, basahi terlebih dahulu dengan air, masukkan adonan ke dalam cetakan,taburkan topping diatasnya

    4. Dinginkan di lemari es,dan siap disajikan




    Itulah Resep Puding brownies cheese cream, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Puding brownies cheese cream diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding brownies cheese cream - Saesariadita diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Puding brownies cheese cream - Saesariadita dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/03/resep-puding-brownies-cheese-cream.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.