Resep Sup telur puyuh/sosis - Priskilla Susanti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup telur puyuh/sosis - Priskilla Susanti
  • Resep Sup telur puyuh/sosis oleh Priskilla Susanti

    Dibawah ini adalah resep memasak Sup telur puyuh/sosis. Resep Sup telur puyuh/sosis yang dishare oleh Priskilla Susanti bisa jadi .



    resep masakan Sup telur puyuh/sosis


    Resep Sup telur puyuh/sosis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 Kotak telur puyuh
    2. 1/4 kg wortel
    3. 1 kap jamur kancing
    4. 1 Pak sosis
    5. secukupnya Air
    6. secukupnya Garam
    7. 3 buah bawang merah
    8. 2 buah bawang putih

    Langkah

    1. Rebus telur puyuh, sampai matang Dan setelah it di kupas kulitnya.

    2. Wortel Dan jamur kancing di cuci sampai bersih. Wortelnya di potong potong sesuai selera.

    3. Rebus air sekitar setengah panci kecil, setelah air mendidik masukan semua bahan bahannya.

    4. Sosinya di pisah (goreng)

    5. Baru sajikan.??




    Itulah tadi Resep Sup telur puyuh/sosis, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Sup telur puyuh/sosis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup telur puyuh/sosis - Priskilla Susanti diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Sup telur puyuh/sosis - Priskilla Susanti dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/03/resep-sup-telur-puyuhsosis-priskilla.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.