Resep Dendeng KW (Daun Singkong) oleh CeLii Novitaa
Berikut ini adalah resep Dendeng KW (Daun Singkong). Resep Dendeng KW (Daun Singkong) yang dishare oleh CeLii Novitaa bisa disajikan .
Resep Dendeng KW (Daun Singkong)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 genggam daun singkong rebus dan peras
- 100 gr tepung segitiga
- 1 sdt bawang putih bubuk
- 1 sdt kaldu sapi bubuk
- 1/2 sdt merica
- 1/4 sdt ketumbar bubuk
- 100 ml air
- Bahan Sambalado
- 6 siung bawang merah
- 20 btg cabe merah
- 1/2 buah tomat ukuran besar
- Secukupnya garam, gula, kaldu sapi bubuk
Cara Membuat
- Rebus daun singkong sampai lunak, peras sampai kering. Campurkan terigu.
- Campur jd 1 kaldu, bawang putih, merica, ketumbar dan air. Tuang ke adonan daun, aduk rata.
- Oles loyang dengan sedikit minyak, kukus dengan tutup dilapisi kain kurang lebih 30 menit. Biarkan dingin, potong2 sesuai selera. Pukul2 supaya pipih, goreng hingga kering.
- Blender semua bahan sambaldo (supaya pedesnya gk nyengat di idung waktu dimasak), tumis hingga minyak cabe kluar. Masukkan dendeng, aduk rata.
Itulah Resep Dendeng KW (Daun Singkong), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Dendeng KW (Daun Singkong) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dendeng KW (Daun Singkong) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dendeng KW (Daun Singkong) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/04/resep-dendeng-kw-daun-singkong.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.