Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe
  • Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe oleh Tata Kitchen

    Berikut ini adalah resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe. Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe yang dishare oleh Tata Kitchen dapat disajikan .



    gambar untuk cara membuat Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe


    Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 bh sayap ayam
    2. 3 bks jamur enoki
    3. 1 bks tempe
    4. bumbu :
    5. 2 bawang putih
    6. 2 bawang merah
    7. 2 kemiri
    8. kunyit
    9. garam
    10. lengkuas
    11. 1 sereh

    Cara Membuat

    1. Haluskan bumbu, beri air dan rebus ayam hingga matang, tiriskan lalu goreng
    2. Celup tempe dan jamur enoki ke dalam air bumbu ayam td. goreng tempe hingga kecoklatan. untuk jamur enoki nya supaya crispy setelah celup ke air bumbu gulingkan ke dalam tepung terigu. Goreng hingga kering.
    3. Setelah itu sajikan potongan mentimun dan rebusan bayam
    4. Sambal nya goreng bawang merah,bawang putih,terasi,tomat,cabe haluskan dengan di tambah garam dan gula.
    5. Mantap bingit



    Itulah tadi Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Lalapan Ayam goreng,jamur enoki dan tempe dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/04/resep-lalapan-ayam-gorengjamur-enoki.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.