Resep Mie Goreng seafood ala chinese food

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mie Goreng seafood ala chinese food
  • Resep Mie Goreng seafood ala chinese food oleh Mamayu (@reuz_azka)

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Mie Goreng seafood ala chinese food. Resep Mie Goreng seafood ala chinese food yang ditulis Mamayu (@reuz_azka) bisa disajikan .



    resep makanan Mie Goreng seafood ala chinese food


    Resep Mie Goreng seafood ala chinese food


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 piring mie basah
    2. ??Bumbu dihaluskan :
    3. 1/2 sdt merica (butiran)
    4. 3 siung bawang putih
    5. ??Bumbu lainnya :
    6. 2 sdm saos tiram
    7. 1 btr telur ayam
    8. 1 sdt kecap asin
    9. Secukupnya cekap manis, garam, dan air
    10. Secukupnya udang, baso ikan, sayur sawi(optional)

    Cara Membuat

    1. Rebus/siram(hair panas) sebentar mienya agar bersih dan tidak keras
    2. Tumis bumbu halus dengan minyak sayur, lalu masuk kan telur(orak arik) setelah telur menggupal lalu masuk kan udang dan baso ikan di tambah sedikit lagi agar udang matang.
    3. Setelah udah stngah matang. Masukkan saos tiram,kecap asin,lalu masukkan mie, aduk rata lalu beri air sedikit dan tambah kan kecap manis,lalu koreksi rasa dan Tumis sampai bumbu tercampur rata
    4. Note : menumis mienya jangan sampai kering, biar kan agak basah2 agar lbh terasa bumbunya.jangan takut menambahkan kecap biar kan sampai kecoklatan agar semakin nikmat.



    Demikianlah Resep Mie Goreng seafood ala chinese food, Semoga berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Mie Goreng seafood ala chinese food diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Goreng seafood ala chinese food diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mie Goreng seafood ala chinese food dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/04/resep-mie-goreng-seafood-ala-chinese.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.