Resep Misoa Sapi Lada Hitam

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Misoa Sapi Lada Hitam
  • Resep Misoa Sapi Lada Hitam oleh Intani Quarta

    Berikut ini adalah resep Misoa Sapi Lada Hitam. Resep Misoa Sapi Lada Hitam yang dibuat oleh Intani Quarta bisa menjadi .



    resep masakan Misoa Sapi Lada Hitam


    Resep Misoa Sapi Lada Hitam


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus misoa
    2. 1/4 kg daging sapi
    3. 1 buah tomat
    4. Daun bawang
    5. 5 buah cabai merah (sesuai selera)
    6. Sawi hijau
    7. 5 siung bawang putih
    8. 1 sdt lada hitam
    9. 1/2 sdm garam
    10. 1 sdt gula pasir

    Cara Membuat

    1. Potong daging sapi kotak-kotak kecil, rebus dalam air mendidih hingga matang. Tiriskan, simpan air kaldunya.
    2. Haluskan bawang putih dan lada hitam.
    3. Potong daun bawang, sawi, cabai dan tomat sesuai selera.
    4. Tumis bumbu halus, masukkan air kaldu sebanyak 250 ml. Masukkan misoa hingga setengah matang, tambahkan daging sapi, dan irisan daun bawang, sawi, cabai serta tomat.
    5. Tambahkan gula dan garam. Koreksi rasa. Masak hingga matang.



    Demikianlah Resep Misoa Sapi Lada Hitam, Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Misoa Sapi Lada Hitam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Misoa Sapi Lada Hitam diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Misoa Sapi Lada Hitam dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/04/resep-misoa-sapi-lada-hitam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.