Resep Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion) oleh Lucky Mirza - Lucky's Kitchen - https://www.facebook.com/LuckysKitchen
Inilah resep masakan Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion). Resep Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion) yang dishare oleh Lucky Mirza - Lucky's Kitchen - https://www.facebook.com/LuckysKitchen bisa menjadi 5 porsi.
Resep Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion)
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 500 gr Kacang Kedelai. ·
- 5 gr Agar-agar atau 4 sdt Sekau ·
- 1 sdt garam ·
- 1500 ml. Air
- 500 gr Gula Merah ·
- 100 gr Gula Pasir ·
- 5 lbr Daun Pandan ·
- 300 gr Jahe ·
- 50 gr Nangka
- secukupnya Pewarna Makanan
Cara Membuat
-
Rendam kedelai minimal 4 jam, kupas kulitnya.
-
Blender kedelai dengan air lalu saring, blender ampas dengan air hasil penyaringan dan lakukan sekali lagi sampai lembut. Buang ampasnya.
-
Rebus air hasil penyaringan sampai mendidih dan jangan diaduk. Angkat, aduk sebentar sampai uapnya hilang. Rebus kembali sampai mendidih. Aduk sampai uap hilang
-
Tuang kedalam agar2 atau sekau, tutup panci dan biarkan selama 30 menit, setelah agak mendingin masukkan kedalam plastik es, simpan dalam lemari es. potong2 jika akan digunakan (tambahkan pewarna jika suka)
-
Didihkan bahan sirup (gula merah, gula pasir, jahe dan sedikit garam), lalu saring dan masukkan nangka jika suka. Sajikan kembang tahu bersama sirup dalam kondisi hangat.
Itulah Resep Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion), Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion) Dari Lucky Mirza - Lucky's Kitchen - https://www.facebook.com/LuckysKitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Wedang Jahe Kembang Tahu (Fusion) Dari Lucky Mirza - Lucky's Kitchen - https://www.facebook.com/LuckysKitchen dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/04/resep-wedang-jahe-kembang-tahu-fusion.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.