Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku) Kiriman dari GabrielaGloria

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku) Kiriman dari GabrielaGloria
  • Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku) oleh GabrielaGloria

    Berikut ini resep cara membuat Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku). Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku) yang dishare oleh GabrielaGloria cukup untuk .



    bahan dan cara membuat Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku)


    Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ikat Ikan Cakalang/Cekalang
    2. 4 batang bawang
    3. 1 siung bawang putih
    4. Cabe secukupnya (saya pake 20biji)
    5. 1 lembar daun pandan
    6. 4 lembar daun lemon ikan
    7. 1 bungkus royco
    8. 1 sdt Garam
    9. secukupnya Minyak goreng
    10. 2 buah tomat

    Langkah

    1. Potong-potong ikan hingga berukuran sedang, dan goreng sebentar dalam minyak yang telah panas, tiriskan dan angkat. Sisihkan

    2. Haluskan ikan yang telah di goreng terlebih dahulu, kemudian sisihkan.

    3. Bersihkan dan cuci bumbunya: Bawang putih Cabe rawit Bawang batang Daun pandan Daun lemon ikan Tomat

    4. Haluskan/ulek bawang putih dan cabe rawit, sisihkan. *Iris-iris halus bawang batang,sisihkan. *Potong tomat menjadi 4 bagian,sisihkan *potong daun pandan menjadi dua bagian, sisihkan.

    5. Panaskan api, lalu tumis bawang putih dan cabe yg telah halus hingga setengah matang masukan bawang batang yg telah di iris-iris.

    6. Masukan tomat, daun pandan, daun lemon, dan aduk sebentar hingga semuanya layu tambahkan 1/2 royco.

    7. Masukan ikan yang telah dihalukan ke dalam wajan, aduk hingga tercampur dengan bumbu, tambahkan minyak sedikit bila terlihat kering.

    8. Tambahkan garam, dan semua sisa royco ke dalam masakan. Aduk-aduk hingga tercampur dan berwarna kecoklatan.

    9. Angkat dan sajikan ??




    Demikianlah tadi Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku), Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku) Kiriman dari GabrielaGloria diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Abon Cakalang Khas Manado (bumbu woku) Kiriman dari GabrielaGloria dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/05/resep-abon-cakalang-khas-manado-bumbu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.