Resep Onde-onde Kacang Ijo oleh Juju Dee
Berikut ini resep Onde-onde Kacang Ijo. Resep Onde-onde Kacang Ijo yang ditulis Juju Dee cukup untuk .
Resep Onde-onde Kacang Ijo
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan isi
- 150 gram kacang ijo
- Secukupnya gula pasir / gula merah
- Bahan Kulit
- 1 cup tepung ketan
- 1/8 gelas tepung beras
- 6 sdm gula pasir
- Secukupnya garam,vanilli,wijen,air hangat dan minyak
Cara Membuat
- Bahan isi : didihkan air masukan kacang yang sudah di rendam dan masak hingga lunak, kemudian setelah air tinggal sedikit tambahkan gula masak sampai air habis. Setelah dingin bentuk bulat sebesar baso kecil-kecil (idealnya di taroh di kulkas semalaman biar tidak buyar)
- Bahan utama : campur semua bahan kecuali wijen, tuang kan air hangat sedikit demi sedikit kemudian uleni hingga kalis. Kemudian ambil adonan secukupnya dan pipihkan, masukan isi lalu bulatkan lagi masukan bulatan kedalam wijen yang sudah di sediakan kemudian goreng dalam minyak panas sampai keemasan
- Siap di hidangkan
Demikianlah tadi Resep Onde-onde Kacang Ijo, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Onde-onde Kacang Ijo diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Onde-onde Kacang Ijo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Onde-onde Kacang Ijo dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/05/resep-onde-onde-kacang-ijo.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.