Resep Semur Sayuran

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Semur Sayuran
  • Resep Semur Sayuran oleh Uthe

    Inilah cara membuat Semur Sayuran. Resep Semur Sayuran yang dishare oleh Uthe cukup untuk 8 porsi.



    cara membuat Semur Sayuran


    Resep Semur Sayuran


    Porsi: 8 porsi

    Bahan-bahan

    1. 5 bj Tahu kuning
    2. 5 bj Tempe daun
    3. 8 bj Buncis
    4. 1 bj Wortel
    5. segenggam kol iris
    6. 2 siung Bawang merah iris tipis
    7. Bumbu halus :
    8. 6 siung Bawang putih
    9. secukupnya Merica / 1 sdt
    10. 2 bj kemiri
    11. gula
    12. garam
    13. daun salam
    14. lengkuas
    15. kaldu jamur (pengganti msg)
    16. secukupnya Air
    17. 2 bj Santan kara (segitiga)

    Cara Membuat

    1. Iris memanjang sayur n tahu tempe
    2. Haluskan bumbu
    3. Tumis bawang merah iris lalu bumbu halus kasih air hingga mendidih
    4. Masuk semua sayur n tahu tempe
    5. Setelah layu masukan santan kara...Bumbui gula garam
    6. Koreksi rasa
    7. Sajikan



    Demikianlah tadi Resep Semur Sayuran, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Semur Sayuran diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semur Sayuran diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Semur Sayuran dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/06/resep-semur-sayuran.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.