Resep Ayam Lada Hitam Simple

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam Lada Hitam Simple
  • Resep Ayam Lada Hitam Simple oleh Saila Tsurayya

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Ayam Lada Hitam Simple. Resep Ayam Lada Hitam Simple yang ditulis Saila Tsurayya dapat disajikan .



    resep makanan Ayam Lada Hitam Simple


    Resep Ayam Lada Hitam Simple


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 300 gr ayam
    2. 1 buah bawang bombai (potong2)
    3. 1 sdm lada hitam bubuk
    4. 1 sdm tepung maizena
    5. 1 siung bawang putih (cincang)
    6. 3 siung bawang putih (haluskan)
    7. 1 sdm kecap inggris
    8. 1 sdm kecap manis
    9. 1 sdm saos tiram
    10. 1 sdm saos sambal
    11. 50 ml air
    12. Secukupnya garam
    13. 1/2 sdt gula putih
    14. Secukupnya minyak untuk menumis
    15. Secukupnya kaldu bubuk

    Cara Membuat

    1. Potong ayam kecil2 lalu rebus
    2. Setelah matang tiriskan lalu tambahkan kecap inggris, lada hitam, dan bawang putih yang sudah dihaluskan, aduk rata diamkan sekitar 15 menit
    3. Panaskan minyak tumis bawang putih cincang dan bawang bombai sampai layu
    4. Masukkan ayam yang sudah dibumbui, kaldu bubuk, garam, kecap manis, saos tiram, dan saos sambal aduk rata
    5. Tambahkan tepung maizena yang sudah dilarutkan dengan 50 ml air, aduk rata dan koreksi rasa
    6. Ayam lada hitam siap disajikan



    Itulah tadi Resep Ayam Lada Hitam Simple, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Ayam Lada Hitam Simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Lada Hitam Simple diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Ayam Lada Hitam Simple dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/07/resep-ayam-lada-hitam-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.