Resep Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun oleh Fkkfkk
Inilah cara membuat Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun. Resep Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun yang ditulis Fkkfkk bisa menjadi .
Resep Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 buah Pisang Uli matang hancurkan
- 13 sendok makan Terigu
- 2 buah Telur
- 50 ml Minyak / setengah gelas belimbing
- 1 Sdt Vanili
- 1 Sdt Baking powder
- 1 Sdt Baking Soda
Langkah
-
Haluskan pisang hingga halus
-
Kocok telur dan gula hingga menyatu
-
Masukan Minyak dan terigu perlahan kocok hingga rata beri vanili, baking powder, baking soda terakhir masukkan pisang
-
Setelah pisang masuk aduk sesekali saja sampai rata
-
Panaskan kukusan dengan api sedang, loyang di olesi minyak, kukus selama 35 menit ohya tutup panci diberi serbet yah selamat mencoba
-
Setelah matang jika suka beri toping sesuai selera
Demikianlah tadi Resep Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun By Fkkfkk diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Kukus Pisang Recook Yunda Yun By Fkkfkk dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/07/resep-bolu-kukus-pisang-recook-yunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.