Resep Kebab homemade isi sosis

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kebab homemade isi sosis
  • Resep Kebab homemade isi sosis oleh Rhea

    Berikut ini adalah resep cara membuat Kebab homemade isi sosis. Resep Kebab homemade isi sosis yang ditulis Rhea bisa menjadi .



    bahan dan cara membuat Kebab homemade isi sosis


    Resep Kebab homemade isi sosis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gram tepung terigu
    2. 1/2 sdt baking powder
    3. 1/2 sdt garam
    4. 125 ml air hangat
    5. 40 ml minyak goreng
    6. Pelengkap isian :
    7. selada
    8. mayonaise
    9. saos sambal
    10. sosis ayam/ sapi (panggang dengan margarin)

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan jd satu dan uleni, jika adonan masih lembek tambahkan tepung terigu
    2. Bagi adonan menjadi 8, dan diamkan 15mnt tutup dengan kain bersih
    3. Beri tepung pada papan penggilingan atau meja penggilanan supaya adonan tidak lengket, lalu giling adonan tipis"
    4. Panaskan teflon, panggan adonan yg sudah di giling hingga bergelembung, jangan terlalu lama atau terlalu kering dalam memanggang agar pas di gulung nanti tortila tidak pecah.
    5. Angkat tortila dan beri isian selada, mayonaise, saos sambal serta sosis / daging burger/ daging kebab
    6. Kebab siap disajikan



    Demikianlah Resep Kebab homemade isi sosis, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kebab homemade isi sosis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kebab homemade isi sosis diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kebab homemade isi sosis dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/07/resep-kebab-homemade-isi-sosis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.