Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an) Oleh Lyco Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an) Oleh Lyco Kitchen
  • Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an) oleh Lyco Kitchen

    Inilah resep cara membuat Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an). Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an) yang ditulis Lyco Kitchen bisa menjadi 2 porsi.



    gambar untuk cara membuat Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an)


    Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an)


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 cup beras (takaran beras rice cooker)
    2. 5 cup air (takaran beras rice cooker)
    3. segenggam wortel potong korek api
    4. segenggam daun bawang
    5. segenggam jagung pipil
    6. secukupnya daun seledri
    7. 2 lembar daun salam
    8. 2 sdt bumbu dasar merah
    9. 2 sdt kaldu bubuk
    10. >> kuah :
    11. secukupnya air
    12. 2 sdt bumbu kari instan
    13. 1 bks santan instan kecil pakai secukupnya saja
    14. 2 sdt kaldu bubuk
    15. secukupnya cabe (jika suka pedas)
    16. >> topping :
    17. bawang goreng
    18. abon tuna pedass opsional (bisa intip resep saya)
    19. daun bawang

    Langkah

    1. Siapkan beras dan air yang akan di masak dengan rice cooker

    2. Masukkan semua bahan dalam satu wadah dengan beras dan aduk hingga merata. Kemudian masak menggunakan rice cooker. Tunggu hingga matang

    3. Penampakan setelah matang

    4. Aduk aduk hingga tercampur dengan baik kemudian biarkan dalam kondisi warm beberapa menit hingga air menyusut

    5. Setelah air telah menyusut, aduk-aduk kembali. Bubur siap di sajikan

    6. Alhamdulillah selesai

    7. Kuah : bahan2 untuk kuah saya pakai yg serba instan hehe..

    8. Masak air secukupnya

    9. Masukkan 2 sdt bumbu kare dan kaldu bubuk

    10. Masukkan santan secukupnya




    Demikianlah Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an), Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an) Oleh Lyco Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur Sopan (Bubur Sop-sop-an) Oleh Lyco Kitchen dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/08/resep-bubur-sopan-bubur-sop-sop-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.