Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel)
  • Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel) oleh ??Sola Bunda Nayla??

    Inilah cara membuat Tanak Acan Sarai (khas kal-sel). Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel) yang ditulis ??Sola Bunda Nayla?? bisa disajikan .



    gambar untuk resep makanan Tanak Acan Sarai (khas kal-sel)


    Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 7 ekor ikan papuyu (bisa di ganti dengan ikan gabus)
    2. 3 batang sereh
    3. 3 siung bawang merah
    4. 1 buah cabe merah besar
    5. 3 buah cabe hijau besar
    6. 1 sdt terasi
    7. 1 sdt asam jawa
    8. Secukupnya garam dan penyedap rasa
    9. Air
    10. Minyak goreng

    Cara Membuat

    1. Bersihkan ikan dari sisik dan kotoran di perutnya, cuci dengan air bersih, sisihkan.
    2. Potong kecil-kecil sereh dan bawang merah, ulek agak kasar, setelah itu masukkan terasi dan asam jawa, ulek lagi hingga halus.
    3. Potong kecil-kecil cabe merah dan cabe hijau besar, panaskan wajan dan beri minyak goreng secukupnya, setelah itu masukkan terlebih dahulu ikannya, baru bumbu yang diulek td, goreng hingga setengah matang.
    4. Masukkan cabe merah dan cabe hijau yang sudah dipotong sebelumnya kedalam wajan, beri garam dan penyedap rasa, setelah dirasa cukup angkat dan sajikan, paling nikmat disantap dengan nasi putih hangat.??



    Demikianlah tadi Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel), Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tanak Acan Sarai (khas kal-sel) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/08/resep-tanak-acan-sarai-khas-kal-sel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.