Resep Pecel Sayur

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pecel Sayur
  • Resep Pecel Sayur oleh evifebrians

    Berikut ini resep cara membuat Pecel Sayur. Resep Pecel Sayur yang ditulis evifebrians dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Pecel Sayur


    Resep Pecel Sayur


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 utas kacang panjang
    2. 1 genggam tauge
    3. 1 ikat kangkung
    4. 1 ikat bayam
    5. 4 buah cabe rawit (Kalau suka pedas bisa ditambah)
    6. 100 gram kacang tanah
    7. 3 lembar daun jeruk
    8. 2 cm kencur
    9. 3 siung bawang putih
    10. 2 sdm air asam
    11. 1/2 sdt terasi bakar (Kalau tidak suka bisa diskip)
    12. secukupnya gula merah (sesuai selera)
    13. secukupnya garam
    14. secukupnya air panas
    15. secukupnya minyak untuk menggoreng kacang

    Cara Membuat

    1. Bumbu Pecel : panaskan minyak, goreng kacang sampai kecoklatan.
    2. Bawang putih dan cabe merah goreng sebentar, kemudian angkat dan uleg bersama kencur, garam, terasi dan daun jeruk. Tambahkan kacang yang sudah digoreng, gula merah, dan asam jawa. (Kalau ingin kacangnya halus maka diblender)
    3. Setelah diuleg sampai halus, pindahkan bumbu pecel ke mangkuk, lalu cicipi terlebih dahulu. Jika rasanya sudah pas maka tuangkan air panas sedikit demi sedikit ke bumbu pecel.
    4. Rebus kangkung, tauge, kacang panjang dan bayam.
    5. Sajikan sayuran tersebut dengan bumbu pecel.
    6. Selamat mencoba :)



    Itulah tadi Resep Pecel Sayur, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pecel Sayur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pecel Sayur diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pecel Sayur dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/09/resep-pecel-sayur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.