Resep Balado telor ayam by. Mama hugo oleh Nieta Ramadhan
Berikut ini adalah resep cara membuat Balado telor ayam by. Mama hugo. Resep Balado telor ayam by. Mama hugo yang ditulis Nieta Ramadhan cukup untuk .
Resep Balado telor ayam by. Mama hugo
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg telur ayam
- Air mendidih untuk merebus
- Minyak untuk menggoreng telur dan menumis bumbu
- Bumbu yg dihaluskan:
- 8 bh Cabe merah
- 6 bh cabe rawit merah pedas
- 5 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 3 btr kemiri yg sdh digoreng
- Bumbu yg tdk dihaluskan:
- 3 lbr daun Salam
- 2 bh sereh digeprek
- 1 ruas jari lengkuas
- 6 lbr daun jeruk disobek
- secukupnya Garam
- secukupnya Penyedap rasa
- secukupnya Gula pasir
- 1 gelas air
Cara Membuat
- Tips agar telor nya mulus saat dikupas..
- Didihkan air lalu rebus semua telor -+10-15menit
- Dinginkan dgn air dingin
- Goreng telur smpai kuning kecoklatan
- Tumis bumbu dan masukan daun salam, daun jeruk, sereh,lengkuas sampai harum
- Masukan telor dan beri sedikit air
- Kasih garam, penyedap rasa dan gula pasir..
- SelaMat mencoba??
- Tes rasa ya..matikan api setelah airnya menyusut
Demikianlah tadi Resep Balado telor ayam by. Mama hugo, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Balado telor ayam by. Mama hugo diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Balado telor ayam by. Mama hugo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Balado telor ayam by. Mama hugo dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-balado-telor-ayam-by-mama-hugo.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.