Resep Biji ketapang (renyah & empuk)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Biji ketapang (renyah & empuk)
  • Resep Biji ketapang (renyah & empuk) oleh Liha Ummu Maryam

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Biji ketapang (renyah & empuk). Resep Biji ketapang (renyah & empuk) yang ditulis Liha Ummu Maryam bisa disajikan 2 toples.



    resep Biji ketapang (renyah & empuk)


    Resep Biji ketapang (renyah & empuk)


    Porsi: 2 toples

    Bahan-bahan

    1. 500 gram tepung trigu
    2. 8 sdm gula pasir
    3. 1 butir telor
    4. 1 santan instan kara (65 ml)
    5. 7 sdm mentega (cairkan)
    6. 1 sdm susu bubuk
    7. 1/4 sdt vanili
    8. Tambahan : wijin (boleh di skip)

    Cara Membuat

    1. Mentega cairkan terlebih dahulu.
    2. Kocok telor bersama gula pasir sampai berbuih dan gula agak larut, lalu masukan santan dan vanili aduk rata.
    3. Masukan susu bubuk, tepung trigu sedikit demi sedikit, lalu tambahkan mentega cair. Dan terakhir tambahkan wijen. Uleni sampai adonan kalis.
    4. Ambil sediki adonan bentuk bulat memanjang, lalu potong menyerong.
    5. Goreng dalam minyak panas, sesekali dibolak balik biar tidak cepet gosong.
    6. Sajikan.



    Demikianlah Resep Biji ketapang (renyah & empuk), Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Biji ketapang (renyah & empuk) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Biji ketapang (renyah & empuk) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Biji ketapang (renyah & empuk) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-biji-ketapang-renyah-empuk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.