Resep Bubur ayam Kiriman dari QiNeyz

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur ayam Kiriman dari QiNeyz
  • Resep Bubur ayam oleh QiNeyz

    Inilah resep cara membuat Bubur ayam. Resep Bubur ayam yang ditulis QiNeyz bisa disajikan .



    resep masakan Bubur ayam


    Resep Bubur ayam


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan bubur:
    2. 2 cup beras
    3. 1 sct royco ayam
    4. secukupnya garam
    5. secukupnya air
    6. kuah:
    7. 10 siung bawang merah
    8. 5 siung bawang putih
    9. 1/2 ruas jari jahe
    10. 1 ruas jari kunyit
    11. 5 butir kemiri
    12. 1/2 sdt lada
    13. 1/2 sdt ketumbar
    14. 3 lembar daun jeruk
    15. 2 btg sereh, geprek
    16. secukupnya garam
    17. secukupnya air
    18. secukupnya gula
    19. 1/2 kg ayam
    20. 1 sct kara kecil
    21. Pelengkap:
    22. daun sledri
    23. bawang goreng
    24. kecap
    25. sambel
    26. telor rebus
    27. abon sapi
    28. kerupuk
    29. kacang
    30. cakwe

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih beras masukn ke magicom, masukan garam dan royco aduk dan masak hingga menjadi bubur

    2. Cuci bersih ayam masukan dalam penggorengan masukan bumbu halus,daun jeruk, sereh, garam dan tambahkan air masak hingga ayam empuk

    3. Ayam'a tinggal goreng. Goreng'a sebentar aja biar g keras

    4. Bumbu bekas ungkep ayam tambahkan air sebutuh'a, santan kara, garam, gula masak hingga air mendidih. Cek rasa

    5. Jadi deh??




    Itulah Resep Bubur ayam, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur ayam Kiriman dari QiNeyz diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur ayam Kiriman dari QiNeyz dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-bubur-ayam-kiriman-dari-qineyz.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.