Resep Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih oleh nia
Berikut ini adalah cara membuat Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih. Resep Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih yang ditulis nia bisa menjadi 4 Porsi.
Resep Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih
Porsi: 4 Porsi
Bahan-bahan
- 1/2 Kg Ikan Cakalang 4 Iris atau
- 5 helai Kacang Panjang
- 100 ml santan
- 5 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1/2 sendok makan merica
- 4 butir kemiri
- secukupnya Minyak untuk menumis
- 3 ruas sereh di geprek
- 2 ruas jari laos
- secukupnya Cabe rawit
- Secukupnya Garam, daun jeruk
- Sedikit Penyedap rasa
- secukupnya Air
Langkah
-
Ikan di bersihkan perasi jeruk kemudian di panggang dengan bara api, sampai ikan matang.
-
Haluskan merica, bawang merah, bawang putih,kemiri. Laos dan sereh di geprek.
-
Siapkan panci diatas tungku, masukkan minyak setelah panas masukkan bumbu halus tumis sampai harum, masukkan sereh dan laos, kacang panjang yang telah dipotong-potong, cabe rawit, lalu masukkan air dan tambahkan santan.
-
Setelah mendidih masukkan ikan cakalang yang telah diasap, tambahkan garam dan penyedap rasa. tunggu sampai mendidih lalu angkat.
-
Siap dihidangkan
Demikianlah Resep Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih Karya nia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan Cakalang Asap Bumbu Putih Karya nia dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-ikan-cakalang-asap-bumbu-putih.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.