Resep Lapis ubi nenas oleh Fardhani Rini
Inilah cara membuat Lapis ubi nenas. Resep Lapis ubi nenas yang ditulis Fardhani Rini dapat disajikan .
Resep Lapis ubi nenas
Porsi:
Bahan-bahan
- 600 gr Ubi kayu
- 300 gr nenas
- 1 bungkus agar2 plain
- 200 gr gula pasir
- sejumput garam
- 25 ml santan
- 25 ml air dari nenas
- taburan
- kelapa parut + garam (kukus)
Cara Membuat
-
Kupas ubi,parut lalu buang airnya
-
Kupas nenas,parut lalu airnya ambil sedikit aja 25ml
-
Campurkan ubi,nenas,agar2,garam,gula,air sedikit demi sedikit
-
Masukkan keloyang
-
Kukus 30 menit
-
Angkat dan dinginkan lalu taburkan taburan kelapa
-
Siap dihidangkan ~
Itulah tadi Resep Lapis ubi nenas, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Lapis ubi nenas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lapis ubi nenas Oleh Fardhani Rini diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lapis ubi nenas Oleh Fardhani Rini dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-lapis-ubi-nenas-oleh-fardhani-rini.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.