Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat
  • Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat oleh Dish by Ifah

    Inilah resep cara membuat Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat. Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat yang ditulis Dish by Ifah dapat disajikan 2-4 porsi.



    resep masakan Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat


    Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat


    Porsi: 2-4 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bahan A :
    2. 120 gram tepung terigu serbaguna (segitiga biru)
    3. 3 sdt gula pasir
    4. 1 sdm susu bubuk
    5. 1/2 sdt baking powder
    6. 1/4 sdt ragi instant (boleh skip)
    7. 1/4 sdt vanilly bubuk
    8. 1/4 sdt garam halus
    9. Bahan B :
    10. 1 butir telur (ukuran kecil)
    11. 200 ml air
    12. Bahan C :
    13. 1/2 sdt soda kue (larutkan dengan sedikit air)
    14. 1 sdm minyak goreng
    15. topping :
    16. secukupnya cokelat meisis
    17. secukupnya kacang tanah sangrai lalu di cincang kasar

    Cara Membuat

    1. Ayak semua bahan A, lalu campur dalam satu wadah, sisihkan
    2. Kocok telur dan air dalam tempat terpisah, sisihkan
    3. Tuangkan campuran bahan B ke dalam wadah bahan A sedikit demi sedikit, lalu aduk dengan menggunakan whisk perlahan" hingga adonan tercampur rata, tutup adonan dan diamkan selama 1 jam
    4. Setelah 1 jam, panaskan teflon dngn api kecil hingga benar" panas, cara tesnya taburkan sedikit gula pasir di teflon, jika langsung mencair, teflon siap di gunakan
    5. Setelah itu, masukan terlebih dahulu minyak sayur, aduk dan setelah itu baru masukan campuran soda kue, aduk hingga tercampur rata
    6. Tuang adonan ke teflon, lalu putang melingkar ujung adonan ke pinggir teflon menggunakan punggu centong sayur, biarkan hingga keluar gelembung perlahan"..
    7. Setelah gelembung yg keluar sudah banyak, dan bagian atas setengah mengering, taburi sedikit gula pasir, lalu tutup dan masak hingga bagian atas kering dan matang
    8. Setelah matang angkat, oleskan dengan margarine, lalu beri taburan cokelat dan kacang, lipat dan beri olesan margarine lagi di bagian atas.. potong" sajikan



    Demikianlah tadi Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Martabak Manis Kacang Cokelat #pr_kuetradisionalberserat dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-martabak-manis-kacang-cokelat.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.