Resep Pallumara bandeng - Ummu Tsaqif

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pallumara bandeng - Ummu Tsaqif
  • Resep Pallumara bandeng oleh Ummu Tsaqif

    Berikut ini adalah cara memasak Pallumara bandeng. Resep Pallumara bandeng yang dishare oleh Ummu Tsaqif cukup untuk .



    gambar untuk resep Pallumara bandeng


    Resep Pallumara bandeng


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor ikan bandeng (potong 5 bgian)
    2. Bumbu halus
    3. 3 bh bawang merah diiris tipis
    4. 2 bh bawang putih diiris tipis
    5. 1/2 sdt kunyit bubuk
    6. 3 bh belimbing wuluh diiris bulat2
    7. 2 helai daun salam
    8. 1 btg sereh
    9. secukupnya Garam
    10. sedikit Gula
    11. Air mineral
    12. Minyak untuk menumis
    13. 5 bh cabe rawit boleh lebih atu kurang disesuaikan dengan selera
    14. 1 bh jeruk nipis

    Cara Membuat

    1. Bersihkan ikan bandeng, kemudian lumuri dengan jeruk nipis dan beri garam.. diamkan sebentar

    2. Sementara itu tumis bawang merah, bawang putih hingga wangi.. kemudian masukkan daun salam dan sereh dan juga cabe rawit..

    3. Kemudian tambahkan air mineral secukupnya tambahkan kunyit bubuk dan potongan belimbing wuluh,aduk..

    4. Setelah mendidih masukkan ikan bandeng yang telah dibersihkan tadi. Tunggu beberapa menit, kurleb 3 menit.

    5. Setelah ikan terlihat matang tambahkan garam dan gula. Koreksi rasa

    6. Tadaa.. pallumara bandeng siap dihidangkan




    Itulah Resep Pallumara bandeng, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pallumara bandeng diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pallumara bandeng - Ummu Tsaqif diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pallumara bandeng - Ummu Tsaqif dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-pallumara-bandeng-ummu-tsaqif.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.