Resep Pindang udang sambel kuweni oleh Wiwin
Inilah cara memasak Pindang udang sambel kuweni. Resep Pindang udang sambel kuweni yang dibuat oleh Wiwin bisa disajikan .
Resep Pindang udang sambel kuweni
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 udang tambak
- 10 bawang merah
- 7 cabe keriting
- 2 cabe jablai
- 1/2 bh tomat
- 1 bh timun
- 1 sdm air asem jawa
- secukupnya Garam
- 1/2 sdt gula
- secukupnya Air
Cara Membuat
-
Bersihkan udang
-
Ulek cabe dan bawang merah (jangan terlalu halus). Potong timun menjadi dua bagian panjang kemudian iris serong
-
Masukkan air, bumbu halus, air asam jawa dan masak air hingga mendidih. Setelah mendidih masukkan udang. Masak udang hingga 10 menit.
-
Masukkan timun dan biarkan mendidih dan selesai.
Demikianlah Resep Pindang udang sambel kuweni, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pindang udang sambel kuweni diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pindang udang sambel kuweni Karya Wiwin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pindang udang sambel kuweni Karya Wiwin dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-pindang-udang-sambel-kuweni-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.