Resep Risoles sayur oleh Lenysilviana
Inilah resep memasak Risoles sayur. Resep Risoles sayur yang dibuat oleh Lenysilviana cukup untuk .
Resep Risoles sayur
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu
- 1 sdm tepung kanji
- 2 btr telur
- 1 sdm minyak goreng
- Garam/penyedap sckpnya
- 100 gr tepung panir orange
- Isi:
- 1 bh wortel(iiris dadu)
- 1 bh kentang(iris dadu)
- 1 btg daun bawang(iris)
- 2 sdm terigu(utk isi ragout)
- 1 sdt merica bubuk
- 1 siung bawang putih
- 1 siung bawang merah
Cara Membuat
- Tumis bawang merah,bawang putiih masukan sayuran..lalu merica garam penyedap..lalu masukan terigu yg di cairkan dengan stengah gelas air..aduk sampe matang dan kental,cicipu..angkat
- Campur adonan kulit tunggu 15 menit
- Dadar2..sisakan buat lapisan ke tepung panir
- Masukan adonan isi ke dalam kulit lipat
- Masukan ke dalam sisa adonan lalu ke tepung panir..aku pake bentuk segi tiga buat yg isi cabe rawit(aku suka pedas)hehe
- Goreng dengan minyak panas sedang..angkat
- Hidangkan tarraa jd deh..
Itulah Resep Risoles sayur, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Risoles sayur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Risoles sayur diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Risoles sayur dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/10/resep-risoles-sayur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.