Resep parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap) oleh Tetty Sulistyawati
Dibawah ini adalah cara membuat parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap). Resep parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap) yang dishare oleh Tetty Sulistyawati bisa jadi 2 porsi.
Resep parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap)
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 8 bh pare kecil, diiris sesuai selera
- 8 bh terong manggis, diiris sesuai selera
- 4 ekor ikan asin, diiris sesuai selera
- 20 buah cabe rawit diiris memanjang
- 8 siung bawang merah, di iris
- 4 siung bawang putih, diiris
- 1 sdm ketumbar bubuk
- minyak untuk menggoreng
- 3 sdm saos cabe
- 4 sdm kecap asin
- 1 sdm kecap manis
- secukupnya penyedap rasa dan garam
Langkah
bersihkan ikan asin, rendam sebentar dengan air hangat, tiriskan
bersihkan pare dari bijinya lalu iris2 sesuai selera
cuci terong, lalu iris sesuai selera
iris cabe, bawang merah dan bawang putih
goreng terong, angkat sisihkan.
goreng pare, angkat sisihkan.
goreng ikan asin, angkat sisihkan.lalu tumis bawang merah dan bawang putih, setelah harum masukkan cabe, lalu masukkan semua bahan, aduk2, angkat dan sajikan.
Demikianlah tadi Resep parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap), Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap) - Tetty Sulistyawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep parongsin saos kecap (pare terong ikan asin saos kecap) - Tetty Sulistyawati dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/11/resep-parongsin-saos-kecap-pare-terong.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.