Resep Samosa Daging Kambing Kiriman dari Fatimah Qurota A'yun

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Samosa Daging Kambing Kiriman dari Fatimah Qurota A'yun
  • Resep Samosa Daging Kambing oleh Fatimah Qurota A'yun

    Inilah resep Samosa Daging Kambing. Resep Samosa Daging Kambing yang ditulis Fatimah Qurota A'yun bisa jadi 25 buah.



    resep lengkap untuk Samosa Daging Kambing


    Resep Samosa Daging Kambing


    Porsi: 25 buah

    Bahan-bahan

    1. 25 lembar kulit pangsit
    2. 1 buah Kentang
    3. 1 buah Wortel
    4. 3 butir bawang putih
    5. 3 butir bawang merah
    6. Secukupnya bawang bombay cincang
    7. Secukupnya lada bubuk
    8. 1 SDM gula pasir
    9. 1/2 SDM garam
    10. 1 sachet kaldu jamur bubuk
    11. 3 butir cabai keriting
    12. Daging kambing sisa gulai yang telah dicincang

    Langkah

    1. Tumis bumbu bumbu yang telah dihaluskan

    2. Masukkan kentang dan wortel yang telah dipotong dadu

    3. Sampai kentang lunak, tambahkan daging kambing

    4. Tes rasa, bisa ditambah sayuran lain sesuai keinginan

    5. Bungkus bumbu tumis tadi dengan kulit pangsit. Jangan ada bagian yang terbuka, kalau saya dirapatkan dengan maisena yang dilarutkan.

    6. Goreng sampai kemasan.




    Itulah Resep Samosa Daging Kambing, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Samosa Daging Kambing diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Samosa Daging Kambing Kiriman dari Fatimah Qurota A'yun diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Samosa Daging Kambing Kiriman dari Fatimah Qurota A'yun dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/11/resep-samosa-daging-kambing-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.