Resep Sop iga sapi bening oleh Devi Putri Natalia
Dibawah ini adalah cara memasak Sop iga sapi bening. Resep Sop iga sapi bening yang ditulis Devi Putri Natalia bisa menjadi 6 orang.
Resep Sop iga sapi bening
Porsi: 6 orang
Bahan-bahan
- 1 kg iga sapi
- 250 gram wortel, potong-potong
- 1/2 kg kentang, potong-potong
- 1/4 buah kol, potong-potong
- 10 siung bawang putih, cincang kasar
- 4 buah bawang bombay ukuran kecil, dipotong menjadi 4 bagian
- secukupnya Daun bawang
- secukupnya Daun seledri
- sesuai selera Bawang goreng
- 1,5 sdm kaldu sapi bubuk
- 1/2 sdt lada bubuk
- 1/2 buah biji pala diparut
- secukupnya Garam
- secukupnya Gula
Cara Membuat
- Didihkan 2 liter air, masukkan iga, rebus kurang lebih 5 - 10 menit, matikan api, buang air rebusan pertama..
- Didihkan air kurang lebih 1 liter air, tambahkan bila perlu, masukkan iga rebus sampe agak empuk, kurang lebih 1 s/d 1,5 jam.
- Tumis bawang putih sampai harum dan agak kuning kecoklatan, masukkan bawang bombay tumis sampai harum, Masukkan ke dapam rebusan iga
- Setelah iga mulai empuk,masukkan wortel ke dalam rebusan iga, masukkan garam, gula, lada dan pala yang sudah diparut atau ditumbuk.
- Setelah wortel mulai empuk, masukkan kentang. Setelah kentang mulai empuk beri prutan lada dan bawang goreng, masukkan kaldu sapi bubuk. Cicipi hingga rasanya pas
- Masak hingga matang, masukkan kol, rebus sebentar,lalu masukkan daun seledri dan daun bawang, matikan api.. siap disajikan.
Demikianlah tadi Resep Sop iga sapi bening, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sop iga sapi bening diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop iga sapi bening diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop iga sapi bening dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/11/resep-sop-iga-sapi-bening.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.