Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan) By Angelia Zhilda

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan) By Angelia Zhilda
  • Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan) oleh Angelia Zhilda

    Berikut ini resep memasak No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan). Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan) yang ditulis Angelia Zhilda bisa jadi .



    gambar untuk cara membuat No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan)


    Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan untuk base cake nya :
    2. 3/4 cup oat (rolled oat is better)
    3. 1 cup almond
    4. 1/3 cup kurma tanpa biji
    5. 2 sdm coconut oil
    6. Salt
    7. Bahan filling :
    8. 400 ml coconut cream (saya pakai kara, tapi kurang padet ??)
    9. 1 cup raw cashew (rendam bbrp jam atau 1 malam, bilas, tiris)
    10. 4 sdm maple syrup (bisa pakai madu, tapi jadinya ngga vegan ??)
    11. 3 sdm lemon juice
    12. 1 sdm vanilla extract halal (1/2 pod vanilla bean)

    Cara Membuat

    1. Base :

    2. Hancurkan sampai 1/2 halus semua bahan base menggunakan food processor

    3. Ratakan bahan base di loyang yang telah diolesi coconut oil, lalu panggang selama 15 menit, disuhu 180'C (jangan lupa panaskan oven terlebih dahulu ya)

    4. Better gunakan loyang pie atau springform pan, yg bisa dilepas antara base dan sisi loyang.

    5. Jika sudah set bahan base, sisihkan.

    6. Filling :

    7. Haluskan semua bahan menggunakan food processor hingga halus & nampak creamy

    8. Tuang ke loyang, bekukan di freezer sampai set.

    9. Done!

    10. Jika rajin bisa bikin bahan topping mixed berries (beli frozen) *saya lagi rajin sih, tapi sayang lagi ngga punya stok mix berries ??

    11. Bahan topping : mixed berries, mapple syrup, air & sedikit maizena untuk mengentalkan. Caranya campur dan hancurkan semua bahan kecuali maizena, didihkan sebentar dg air secukupnya, lalu tambahkan campuran air dan maizena hingga dapet konsistensi & rasa pas

    12. Topping siap dipakai, tinggal diawurin diatas cashew cake nya ??????




    Demikianlah Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan), Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan) By Angelia Zhilda diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep No Bake Vegan Vanilla CashewCake (Cheesecake Ala2 Vegan) By Angelia Zhilda dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/12/resep-no-bake-vegan-vanilla-cashewcake.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.